Dua orang seniman jepara yaitu Zakariya Anshori dan abdi Munif, nekad melakukan laku ritual berupa “Tapa Pepe” atau menjemur diri di alun-alun Jepara, hari ini Senin, (29/6/2020). Aksi tapa pepe tersebut dilakukan sebagai bentuk keprihatinan terhadap penularan kasus covid 19 di kabupaten jepara. Ritual ala budaya Jawa sebagai bentuk protes […]

Pekan syawalan atau pesta lomban merupakan salah satu tradisi di kabupaten jepara yang biasanya digelar setiap satu tahun sekali yaitu pada H+7 lebaran. Biasanya pesta lomban ini selalu menyedot ribuan wisatawan baik dari jepara maupun luar kota. Namun karena tahun ini ada wabah virus corona pesta lomban tahun ini tidak […]

Kabupaten jepara merupakan salah satu tempat penyebaran islam di pulau jawa. Agama islam berkembang pesat disini terbukti dengan banyaknya pondok pesantren di kota ukir ini. Salah satunya yaitu Pondok Pesantren Roudlotul Mubtadiin balekambang yang merupakan pondok pesantren tertua di jepara. Pondok Pesantren Roudlotul Mubtadiin Balekambang jepara ini berdiri pada tahun […]

Jepara merupakan salah satu kota penyebaran agama islam di pulau jawa banyak masjid peninggalan bersejarah di sana. Lokasinya yang berada di pesisir pantai utara jawa dan juga dekat dengan kerajaan islam pertama di pulau jawa yaitu kerajaan demak. Jepara juga pernah di pimpin oleh seorang pangeran islam yaitu sultan hadirin […]

Jika pada tahun-tahun sebelumnya prosesi buka luwur peringatan hari jadi jepara berlangsung meriah. Namun karena tahun ini ada wabah virus corona, prosesi buka luwur hari jadi tahun ini dilakukan dengan sederhana. Prosesi buka luwur hari jadi jepara ke 471 tahun 2020 kompleks Masjid dan Makam Mantingan, Desa Mantingan, Kecamatan Tahunan […]