Kasus covid-19 di kabupaten jepara kembali melonjak tajam sabtu (13/6/2020). Hasil rilis terbaru dari Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 di kabuapaten jepara kembali mengkonfirmasi adanya penambahan 8 kasus baru hari ini hingga total keseluruhan menjadi 65 kasus. Jumlah kasus tertinggi yaitu berada di kecamatan pecangaan dan kecamatan welahan. Di dua […]

Seorang nelayan penjaring ikan warga desa sinanggul kecamatan mlonggo kabupaten jepara ditemukan tenggelam di pantai Prawean Bandengan jepara, Rabu (10/06/2020). Korban tenggelam berinisual JM warga desa sinanggul tersebut ditemukan meninggal setelah tenggelam saat sedang menjaring ikan di pantai prawean bandengan. Menurut keterangan saksi, Nur Kholis (42), warga Desa Bandengan, sekitar […]

Pemerintah kabupaten jepara kembali membuat kebijakan baru untuk menekan penyebaran covid 19 yaitu dengan mewajibkan perusahaan besar di jepara untuk merapid test karyawannya secara mandiri. Kebijakan tersebut berdasarkan dari surat edaran bupati yang berisi arahan kepada perusahaan besar di jepara untuk rapid test kepada karyawannya ujar Kepala Pelakasana Badan Penanggulangan […]

Jepara– Dian kristiandi akhirnya resmi menjadi Bupati Jepara setelah dirinya dilantik oleh Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo di Gedung Grhadhika Bhakti Praja, Semarang, Selasa (2/6/2020). Dian kristiandi akan memimpin kabupaten jepara hingga tahun 2022 mendatang menggantikan bupati sebelumnya Ahmad Marzuki yang tersandung kasus korupsi. Dalam pelantikan yang di siarkan langsung […]

Pekan syawalan atau pesta lomban merupakan salah satu tradisi di kabupaten jepara yang biasanya digelar setiap satu tahun sekali yaitu pada H+7 lebaran. Biasanya pesta lomban ini selalu menyedot ribuan wisatawan baik dari jepara maupun luar kota. Namun karena tahun ini ada wabah virus corona pesta lomban tahun ini tidak […]